ITK Triwulan III-2015 Provinsi Maluku Utara 108,94 - Badan Pusat Statistik Provinsi Maluku Utara

Bantu kami menjadi lebih baik di http://s.bps.go.id/skd8224 

ITK Triwulan III-2015 Provinsi Maluku Utara 108,94

Tanggal Rilis : 6 November 2015
Ukuran File : 0.38 MB

Abstraksi

A. Penjelasan Umum
IndeksTendensiKonsumen(ITK)adalahindikatorperkembanganekonomiterkiniyangdihasilkanBadanPusatStatistikmelaluiSurveiTendensiKonsumen(STK).ITKmerupakanindeksyangmenggambarkankondisi ekonomi konsumen pada triwulan berjalan dan perkiraan pada triwulan mendatang.
Pelaksanaan STK di Provinsi Maluku Utara dilakukan sejak Triwulan I-2011. Responden STK merupakan subsampel dari Surve iAngkatan Kerja Nasional (SAKERNAS) khusus di daerah perkotaan. Pemilihan sampel dilakukan secara panel antar triwulan untuk memperoleh gambaran yang lebih akurat mengenai perubahan persepsi konsumen antar waku. Jumlah sampel STK di Provinsi Maluku Utara sebesar 130rumah tangga.
B. Kondisi Ekonomi Konsumen Triwulan III-2015
IndeksTendensi Konsumen (ITK) Provinsi Maluku Utara pada Triwulan III-2015 sebesar 108,94, artinya kondisi ekonomi konsumen meningkat.Tingkat optimisme konsumen meningkat dari triwulan sebelumnya (nilai indeks 103,81). Membaiknya kondisi ekonomi konsumen  terutama didorong oleh peningkatan indeks Pendapatan Kini (nilai indeks 111,75 ).
C. Perkiraan Ekonomi Konsumen Triwulan IV-2015
Nilai ITK Provinsi Maluku Utara pada Triwulan IV-2015 diperkirakan sebesar 101,82, artinya kondisi ekonomi konsumen diperkirakan akan membaik.Tingkat optimisme konsumen diperkirakan akan lebih rendah dibandingkan Triwulan III-2015 (nilai ITK sebesar 108,94).
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Provinsi Maluku UtaraJl. Stadion No 65 Ternate 97712 Indonesia

 Telp (0921) 3127878

Faks (0921) 3126301

E-mail: bps8200@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik